Minggu, 13 Desember 2015

Praktikum Bahan Bangunan Laut 5

Praktikum Bahan Bangunan Laut Kelompok 1 - Pekan ke - 4
Pada praktikum kali ini kami melakukan pengujian kuat tekan beton yang sudah berumur 14 hari.
Sama seperti praktikum sebelumnya, pengujian ini dilakukan dengan alat Universal Testing Machine (UTM) dengan prosedur :
1.    Beton kering yang direndam dalam air (curing) dikeluarkan sehari sebelum pengujian
2.    Setelah sehari dikeringkan, beton dilapisi dengan sulfur (proses caping)
3.    Setelah proses caping, beton ditimbang dan ditempatkan pada mesin penguji
4.    Mesin penguji bekerja dengan menekan beton sampai beton hancur
5.    Catat kuat tekan saat beton hancur
Dari hasil pengujian didapat kuat tekan beton kami adalah 218,5131 kg/cm2. Kuat tekan beton uji kami tidak juga sesuai dengan yang seharusnya yaitu 250 kg/cm2. Menurut hasil analsis kami ini disebabkan karena beberapa faktor yaitu penambahan air pada saat pengadukan karena nilai slump dinilai belum cukup, nilai slump yang dihasilkan melampaui yang direncanakan, penggunaan agregat yang tidak sesuai dengan ukuran maksimum, penggunaan agregat yang berbeda dengan yang dicari kadar airnya.
 

 

Praktikum Bahan Bangunan Laut 4


Praktikum Bahan Bangunan Laut Kelompok 1 - Pekan ke - 4
Pada praktikum kali ini kami melakukan pengujian kuat tekan beton yang sudah berumur 14 hari.


Sama seperti praktikum sebelumnya, pengujian ini dilakukan dengan alat Universal Testing Machine (UTM) dengan prosedur :
1.    Beton kering yang direndam dalam air (curing) dikeluarkan sehari sebelum pengujian
2.    Setelah sehari dikeringkan, beton dilapisi dengan sulfur (proses caping)
3.    Setelah proses caping, beton ditimbang dan ditempatkan pada mesin penguji
4.    Mesin penguji bekerja dengan menekan beton sampai beton hancur
5.    Catat kuat tekan saat beton hancur

Tetapi hasil percobaan kali ini mengecewakan karena data pengujian menunjukkan bahwa kuat tekan beton hasil mix design kelompok kami adalah 129.74425 kg/cm2 yang seharusnya menurut ACI method 220 kg/cm2


Beton saat Pengujian


Beton yang Hancur Setelah Pengujian